Engineering Adalah – Jika kita mendengar tentang Engineering, Engineering adalah satu kata yang sangat terkenal, akan tetapi pada masih belum mengerti untuk dapat mendefinisikannya. Jabatan seorang Engineering bernama Engineer. Lantas kiranya apa saja tugas dalam Engineering dalam pekerjaannya? Dalam pekerjaannya, Engineering memiliki tugas dan tanggung jawab yang berbeda – beda.
Ilmu yang berhubungan dengan Engineering ini sangatlah luas cakupannya. Karena bermacam – macam bidang yang memerlukan seorang engineer. Contohnya adalah Teknologi, Arsitektur, Jembatan.
Dalam artikel ini kita akan bahas tentang apa itu Engineer, tugas dan tanggung jawabnya dalam pekerjaannya. Mulai dari pengertian dari engineer kita juga harus tau. Sebab pengetahuan yang besar selalu dimulai dari dasar.
Daftar Isi
Pengertian Engineering
Engineering adalah khazanah ilmu teknik yang dikeluarkan dalam kehidupan agar bisa memudahkan pekerjaan manusia dalam menjalankan sesuatu, Ilmu engineering sendiri dapat digunakan untuk mengatasi masalah yang terdapat dalam sekitar kehidupan manusia mulai dari permasalahan yang kecil dan besar.
Sehingga kamu dapat menyarankan bahwa di dalam kehidupan manusia yang sehari-hari manusia tentu tidak bisa lepas dari keberadaan sebuah engineering ini. Lalu bagaimana apabila teknik ini sendiri berada di dalam suatu konteks pekerjaan, Apabila dalam kehidupan pada umumnya maka engineering sangat bermamfaat untuk kehidupan manusia, tentunya di dalam perusahaan kebutuhan akan suatu engineering pasti akan dapat menunjang kegiatan dalam suatu operasional perusahaan.
Adanya seorang engineer dalam perusahaan akan meningkatkan kualitas dari perusahaan itu sendiri yang mana perusahaan dapat meningkatkan value.
Baca Juga : Daftar Teknologi Layanan Jaringan Yang Mengubah Kehidupan
Fungsi Adanya Seorang Engineering dalam Perusahaan
Adapun perlu kita ketahui fungsi seorang Enginering dalam perusahaan, diantaranya adalah berikut :
-
Keselamatan Kerja
Keselamatan kerja diperlukan dalam melaksanakan segala tugas dan tanggung jawab yang diberikan. Adapun standar tentang alat dan safety diperlukan untuk menghindari hal – hal yang tidak diinginkan. Mengenai standar ini diperlukan seorang Engineering yang paham betul dengan hal ini.
-
Monitoring pada Alat dalam proses kerja atau produksi
Mengawasi semuanya sudah berjalan sesuai dengan program yang dirancang. Monitoring adalah hal yang penting dalam sebuah pekerjaan ataupun proyek.
-
Mengelola material pendukung
Dalam pekerjaannya, dibutuhkan yang namanya material pendukung. Contohnya adalah seorang programmer pasti memerlukan fasiltas pendukung lainnya seperti keyboard, suasana ruangan yang tenang atau yang lainnya.
Tugas dan Tanggung Jawab Engineering
Adapun tugas dan tanggung jawab seorang engineering adalah sebagai berikut :
-
Menjaga kelancaran proses perusahaan tempat bekerja
Proses kerja yang lancar sudah menjadi tanggung jawab seorang engineering. Contohnya adalah ketika seseorang bekerja sebagai programmer, maka tugasnya adalah memastikan program yang sudah dibuat berjalan dengan normal dan meminimalisir bug.
-
Mampu mengatasi trouble
Permasalahan selalu ada, tapi pasti disitu ada solusi, Masih di contoh yang sama tadi, programmer harus bisa mengatasi trouble.
-
Melakukan pengecekan secara berkala
Maintenance selalu harus diperlukan untuk memastikan semuanya berjalan dengan prosedur yang sudah dibuat. Pengecekan ini diperlukan secara berkala.
Baca Juga : PABX Adalah : Pengertian, Fungsi, dan Cara Kerja
Kesimpulan
Dalam menjalankan program atau pekerjaan, sebuah perusahaan ada baiknya memiliki seorang engineer walaupun hanya satu orang saja, karena kita memerlukan pemikiran – pemikiran teknis yang tidak akan kita duga sebelumnya.