Manager adalah – Apa itu manager? Pengertian lengkap tentang manager. Setiap posisi jabatan dalam sebuah perusahaan pasti memiliki yang namanya seorang manager. Manager bertanggung jawab penuh atas apa yang ia putuskan kepada anak – anak perusahaannya.
Perlu diketahui untuk kita bersama bahwasannya, posisi teratas dalam sebuah perusahaan bukanlah seorang founder ataupun CEO, melainkan managerlah yang menjadi atasannya secara tidak langsung.
Dalam artikel ini kita akan membahas tentang, fungsi dan tugas seorang manager, tanggung jawab seorang manager, dan peran penting seorang manager.
Daftar Isi
Fungsi dan Tugas Seorang Manager
Ada beberapa fungsi yang harus dilakukan oleh seorang manager, berikut adalah beberapa fungsi dan tugas dari seorang manager.
-
Fungsi Perencanaan (Planning)
Seorang manager harus mampu membuat rencana yang matang untuk keberhasilan perusahaan yang dijalankannya. Dengan pengalaman yang lebih dari rekan – rekan yang lain, manager harus lebih mengerti dengan apa yang ia rencanakan dan bagaimana hasilnya jika ia menggunakan rencana ini.
-
Fungsi Pengaturan (Organizing)
Fungsi dari seorang manager selanjutnya adalah mengorganisasi semua struktur dari perusahaan, akan ada banyak lini dan divisi dalam sebuah perusahaan. Seorang manager perlu hadir untuk mengatur itu semua, memberikan posisi yang tepat kepada seseorang.
-
Fungsi Pengawasan (Controlling)
Fungsi manager selanjutnya adalah pengawasan, rencana yang sudah diatur, struktur organisasi dan orang yang tepat dalam menghandle pekerjaan, maka langkah selanjutnya adalah mengawasi apakah semuanya sudah berjalan dengan sesuai atau belum.
Dikatakan sesuai apabila rencana yang disusun berjalan dengan sukses.
-
Fungsi Kepemimpinan (Leading)
Seorang manager juga harus menjadi pemimpin, Jika Anda adalah seorang manager Anda harus bisa memposisikan diri Anda sebagai seorang pemimpin.
Dalam memimpin sebuah perusahaan, usahakan untuk memberikan selalu pertanyaan mengapa dan mengapa, seperti yang dituliskan dalam buku Start With Why.
Baca Juga : Admin Clerk Adalah : Pengertian Tugas dan Tanggung Jawabnya
Skill Yang Harus Dimiliki Oleh Seorang Manager Adalah?
Menjadi manager adalah hal yang sulit, perlu pengalaman lebih dari 10 tahun dan jatuh bangun dalam meniti karir usaha.
Setidaknya kami sediakan beberapa skill yang harus Anda miliki jika ingin menjadi seorang manager :
- Manajemen Kerja
- Manajemen Proyek
- Coaching
- Pengawasan
- Manajemen Mutu
- Hasil Driven
- Mengembangkan Anggaran
- Mengembangkan Standar
- Foster Teamwork
- Menangani Tekanan
- Memberikan Umpan Balik
Kesimpulan
Untuk menjadi seorang manager diperlukan pengalaman yang sudah lama, diperlukan usaha yang keras dalam membangun perusahaan.
Pelajari karir dan mengenai dunia kerja hanya disini